Kami informasikan bahwa apabila Anda terkendala tidak bisa melakukan login dengan keterangan bahwa “Network Error”, silakan untuk mengikuti langkah-langkah berikut ini :
- Silakan restart perangkat terlebih dahulu.
- Pastikan jaringan internet dalam keadaan stabil.
- Pastikan tidak menggunakan VPN.
- Mencoba melakukan login menggunakan perangkat lain.