Kirim permintaan Masuk
 
Logo Logo
Kategori
Kirim permintaan
Masuk
Indodax Academy Blog Indodax INDODAX.COM

Apa itu Smart Contract Audit?

  1. INDODAX
  2. Informasi
  3. Aset Digital

jelajahi

Smart contract audit adalah proses evaluasi kode dari smart contract untuk mengidentifikasi dan memperbaiki potensi kerentanan keamanan, kesalahan logika, atau bug sebelum kontrak tersebut diterapkan di blockchain. Tujuan utamanya adalah memastikan bahwa smart contract berfungsi sesuai dengan spesifikasi yang diinginkan dan aman dari serangan yang bisa mengeksploitasi kode.

Smart contract audit dilakukan oleh tim auditor atau perusahaan spesialis yang memiliki pengetahuan mendalam tentang pemrograman blockchain dan keamanan siber. Audit ini sangat penting dalam dunia kripto, karena smart contract sering mengelola aset digital bernilai tinggi, dan setiap kerentanan bisa dimanfaatkan oleh peretas untuk mencuri dana atau merusak integritas sistem. Proses audit biasanya meliputi peninjauan manual dan otomatis terhadap kode, serta pengujian berbagai skenario untuk memverifikasi bahwa kontrak akan berfungsi dengan benar dalam situasi yang berbeda. Hasil dari audit ini biasanya disertai dengan laporan yang merinci temuan, rekomendasi perbaikan, dan tingkat resiko yang ditemukan.

    Artikel dalam bagian ini

  • Frequently Asked Questions (FAQ) Fitur Alarm Price
  • Mengapa Aset atau Token Bisa Ditangguhkan (Suspended)?
  • Apa Itu dKargo (DKA)?
  • Apa Itu FIO Protocol?
  • Bagaimana cara melihat volume aset digital yang tersedia di market Indodax?
  • Bagaimana cara melihat volume transaksi saya di Indodax?
  • Apa Itu Sybil Attack?
  • Apa Itu Ommer Blocks?
  • Apa Itu Movement Crypto?
  • Apa Itu Virtual Protocol Coin?

Artikel terkait

  • Bagaimana cara menghubungi Indodax?
  • Bagaimana Cara Melakukan Verifikasi Akun di Indodax?
  • Apa itu Google Authenticator?
  • Aset digital apa saja yang bisa saya kirim ke akun Indodax saya?
  • Bagaimana Cara Deposit melalui Gopay?

Artikel yang dipromosikan

  • Panduan Pembayaran Virtual Account BCA
  • Frequently Asked Questions (FAQ) Fitur Alarm Price

Apakah artikel ini membantu?


Ada pertanyaan lagi ? Kirim Permintaan
×
Logo
Bahasa Indonesia English (US) 简体中文
Indodax.com © 2022