Kirim permintaan Masuk
 
Logo Logo
Kategori
Kirim permintaan
Masuk
Indodax Academy Blog Indodax INDODAX.COM

Apa tips Mencegah Malware?

  1. INDODAX
  2. Informasi
  3. Indodax

jelajahi

Untuk mencegah kalian terkena serangan serta kejahatan siber, berikut adalah beberapa tipsnya:

  1. Gunakan kata sandi yang kuat, yang terdiri dari kombinasi huruf kecil, huruf besar, simbol, dan angka, atau kalian bisa juga melakukan penggantian password secara berkala!
  2. Hindari penggunaan perangkat lunak tak berlisensi! Alih-alih bermanfaat, perangkat lunak yang tidak berlisensi dapat berisikan virus atau malware berbahaya yang dapat digunakan untuk mencuri data penting pada perangkat kita.
  3. Periksa riwayat transaksi finansial kalian! Pastikan kalian selalu memeriksa riwayat transaksi kartu debit, kartu kredit, atau e-wallet yang kalian miliki. Jika kalian menemukan catatan transaksi yang mencurigakan, kalian harus segera melaporkannya.
  4. Pastikan website yang akan kalian kunjungi adalah website resmi seperti Indodax, dan jika menerima email, pastikan juga bahwa email tersebut benar-benar email resmi. Dan yang paling penting, periksa ulang isi dan pengirim email, dan jangan sembarang mengklik tautan yang dikirim ya!
  5. Berhati-hatilah saat berbagi informasi pribadi di media sosial! Saat ini, media sosial adalah sarana bagi orang untuk mengekspresikan diri. Namun, kita tidak boleh terlalu terbuai dengan kebebasan yang ditawarkan media sosial, terutama yang berkaitan dengan informasi pribadi.

    Artikel dalam bagian ini

  • Mengapa Saya Tidak Bisa Mengunduh Archive Mutasi di Bulan berjalan?
  • Apa yang terjadi jika transaksi Daily DCA OVO tidak tereksekusi di hari pertama?
  • Syarat dan Ketentuan Umum TRX Deposit, Staking, dan Get Bonus
  • Frequently Asked Questions (FAQ) Fitur Quick Buy USDT
  • Syarat dan Ketentuan Umum Quick Buy Aset Kripto
  • Tombol Unduh Laporan pajak tidak bisa di klik (berwarna abu-abu)
  • Apakah bisa mengunduh laporan pajak melalui Aplikasi?
  • Apa itu Omni Network?
  • Berapa lama masa aktif teman yang saya undang menggunakan referral ID akun saya?
  • Apa Itu Affiliate?

Artikel terkait

  • Apa itu Limit Order, Market Order, dan Stop Limit Order?
  • Apa Itu Malware?
  • Frequently Asked Questions (FAQ) Fitur Early Listing
  • Selain KTP atau Passport, bukti identitas lain apa yang dapat saya lampirkan untuk verifikasi akun?
  • Saldo IDR/Aset Digital 'Beku' dalam Mutasi Transaksi: Apa yang Harus Diketahui?

Artikel yang dipromosikan

  • Panduan Pembayaran Virtual Account BCA
  • Frequently Asked Questions (FAQ) Fitur Alarm Price

Apakah artikel ini membantu?


Ada pertanyaan lagi ? Kirim Permintaan
×
Logo
Bahasa Indonesia English (US) 简体中文
Indodax.com © 2022