Blockchain adalah sebuah buku besar yang dapat diakses oleh publik.
Blockchain menunjukkan semua data transaksi yang pernah terjadi di dalam jaringan Bitcoin dan digital aset lainnya. Anda dapat mengunjungi situs seperti blockchain.com, etherscan.io, dan lain sebagainya yang akan memudahkan Anda untuk memantau apa yang terjadi di dalam blockchain tersebut.