Beberapa aplikasi e-wallet juga mendukung upload QR Code untuk melakukan pembayaran. Anda dapat mendownload gambar QR Code dengan tombol download yang tersedia.
- Login melalui Aplikasi Indodax App.
- Masuk ke Menu “Funds”.
- Pilih “Dompet IDR”.
- Masukan Jumlah Deposit.
- Pilih “Uang Elektronik” pada menu Pilihan Pembayaran. Lalu klik “Selanjutnya”.
- Pilih “QRIS (ShopeePay, Dana, LinkAja)”, kemudian klik “Selanjutnya”.
- Buka aplikasi ShopeePay, Dana, LinkAja, pilih scan dan arahkan ke QR code di atas, maka otomatis halaman pembayaran akan muncul.
Beberapa aplikasi e-wallet juga mendukung upload QR Code untuk melakukan pembayaran. Anda dapat mendownload gambar QR Code dengan tombol download yang tersedia. - Indodax akan memotong sejumlah 0.7% dari jumlah deposit Anda untuk biaya layanan.
- Anda akan menerima jumlah deposit dipotong biaya layanan.